Sabtu, 30 Juli 2011

Software Manager untuk Windows

Software manager, dari nama tersebut pastilah kita akan tau bahwa software tersebut berfungsi untuk me-manage software-software kita. Seperti yang kita ketahui, windows tidak mempunyai software manager bawaan dalam sistem operasinya. Windows hanya menyertakan shortcut software yang kita install di desktop, coba bayangkan bagaimana jika telah banyak sekali software yang kita install di PC kita. Berapa banyak shortcut yang ada pada desktop? Tentunya ini akan mengurangi kecantikan tampilan Windows-mu bukan.

Senin, 25 Juli 2011

Produktif Blogging dengan Windows Live Writer


Windows Live Writer adalah salah satu bagian dari Windows Live Essentials yang berfungsi untuk membuat postingan di blog kamu secara offline.

Minggu, 24 Juli 2011

Kamus Bahasa Inggris untuk Windows


Pada kesempatan kali ini, saya hendak berbagi software yang lumayan bagus yakni: Kamus bahasa Inggris. Software ini lumayan bagus, hampir satu tahun saya menggunakan software ini untuk menerjemahkan kata-kata bahasa Inggris yang sulit dan kebanyakan setiap kata yang saya cari terdapat dalam Kamus ini. Bahkan Alfalink(EI-16T) saya kalah jauh jika dibandingkan dengan software ini.

1

Kamis, 07 Juli 2011

Sitemap

September 2020

Agustus 2020

Agustus 2018

12 - Mengganti Region Apple ID

Agustus 2017
05 - Memunculkan Opsi Ringtone dan Font pada Aplikasi Themes MIUI 8 Global

Mei 2017
07 - Pengalaman Membeli Ponsel Xiaomi Bergaransi Resmi
27 - File Explorer Modern di Windows 10 Creators Update

April 2017
16 - Windows 10 Creators Update
16 - Pengalaman ke Service Center Xiaomi Resmi

Februari 2017
26 - Mengaktifkan 4G Pada MIUI 8 Global
19 - Masuk ke Mode EDL Ponsel Xiaomi Menggunakan Minimal ADB
09 - Instagram di Windows 10 PC

Januari 2017
22 - Membuat Notifikasi Aplikasi Selalu Muncul di Handphone Xiaomi

Desember 2016
10 - 3 Software Bermanfaat Ini Sebaiknya Ada di PC Kamu

November 2016
24 - Wifi Id Tidak Dapat Terhubung ke Internet?
23 - Menonaktifkan Automatic Update Pada Windows 10
20 - Mengupgrade Notebook Dengan SSD
13 - Mengatasi Taskbar Yang Menghilang di Windows

Oktober 2016
30 - Menonaktifkan (Disable) Cortana Pada Windows 10 Anniversary Update (Build 14393)

Juli 2015
27 - Melirik Inovasi Apple di Tahun 2015
24 - Cara Reservasi Windows 10 Upgrade dari Windows 8.1
11 - InstaPic - Instagram Menggunakan PC Windows 8/8.1
05 - Cara Root Xperia 2011 Gingerbread Firmware 4.0.2.0.A.62
02 - Setting Push Mail Pada Aplikasi Mail Windows 8/8.1

September 2014
01 - XPERIA OVERLAY

Februari 2014
22 - Mobile Bravia Engine
21 - Walkman Untuk Android KitKat Tanpa Root
15 - Android Kitkat Xperia 2011

Februari 2013

Juli 2011

Juni 2011

Maret 2011

Februari 2011

Januari 2011