Sabtu, 04 Juni 2011

Mengganti Icon Removable Disk Pada PC

untuk mengganti icon removable disk di PC mu, yang perlu kamu gunakan hanyalah notepad. Caranya sbb:
  • pertama siapkan logo icon format .ico, copykan ke dalam flashdiskmu.
  • lalu bukalah notepad dan ketikkan :
[autorun]
icon=<nama file>.ico


  • nama file sesuaikan dengan nama file icon yang kamu simpan dalam flashdiskmu tadi, misalnya
[autorun]
icon=removable.ico
(nama filenya removable.ico)
  • setelah itu save as di flashdiskmu dan beri nama autorun.inf

Jika berhasil nanti icon removable di PC mu akan menjadi seperti ini



Jika belum berhasil, ulangi lagi langkah di atas, dan pastikan kamu tidak salah dalam menulis kode di notepad.

Related Posts:

  • Microsoft Security Essentials Microsoft Security Essentials adalah anti virus produk asli buatan microsoft yang dapat diunduh dengan gratis. Microsoft Security Essentials mempunyai tampilan yang simpel dan mudah dipahami penggunanya, selain itu Microsof… Read More
  • Mempercepat Open Folder Windows 7 Jika anda memakai OS Windows untuk PC anda maka anda pasti sering mengalami gangguan saat membuka folder yang berisi banyak data/terlalu berat. Di akhir maret ini saya hendak menshare beberapa cara untuk mempercepat open fo… Read More

2 komentar: