Minggu, 24 Juli 2011

Kamus Bahasa Inggris untuk Windows


Pada kesempatan kali ini, saya hendak berbagi software yang lumayan bagus yakni: Kamus bahasa Inggris. Software ini lumayan bagus, hampir satu tahun saya menggunakan software ini untuk menerjemahkan kata-kata bahasa Inggris yang sulit dan kebanyakan setiap kata yang saya cari terdapat dalam Kamus ini. Bahkan Alfalink(EI-16T) saya kalah jauh jika dibandingkan dengan software ini.

1

berikut screenshootnya :


2

Jika anda berminat, silakan Download disini
Selamat mencoba, semoga bermanfaat.

Related Posts:

  • Kamus Bahasa Inggris untuk Windows Pada kesempatan kali ini, saya hendak berbagi software yang lumayan bagus yakni: Kamus bahasa Inggris. Software ini lumayan bagus, hampir satu tahun saya menggunakan software ini untuk menerjemahkan kata-kata bahasa Inggris … Read More
  • Produktif Blogging dengan Windows Live Writer Windows Live Writer adalah salah satu bagian dari Windows Live Essentials yang berfungsi untuk membuat postingan di blog kamu secara offline. Aplikasi ini akan sangat berguna sekali saat koneksi internetmu lambat, ja… Read More

3 komentar:

  1. di mac udah tersedia bim :D
    lengkap malahan segala bahasa, tinggal nambahi plugin nya aja

    BalasHapus
  2. haha windows enggak ada'e mas, mungkin generasi selanjutnya(win8) ada, mungkin se :P

    yp buat windows jadul yang blom ada, bisa pake ini :)

    BalasHapus